019 - Multimedia Studio

Nama Inisiator

Ikra Nagara

Organisasi

Multimedia studio

Topik

Meretas batas – kebhinekaan bermedia

Deskripsi Proyek

Pembangunan studio multimedia untuk mengkristalisasi hasil karya komunitas-komunitas setempat dan memperkenalkannya secara representatif

Masalah yang Diangkat

Input dan proses produksi komunitas saat ini terlalu banyak, namun masih belum dapat dikristalisasikan dan dipresentasikan dengan baik karena output (media) belum terbangun dengan baik

Solusi

Membuat bank konsep design, audio video dan text, melakukan kerja sama dalam mengemas karya komunitas dengan UKM dan organisasi profit-nonprofit, mambangun output meda digital, memperkenalkan dan mengontrol hasil produksi komunitas, organisasi, dan UKM, serta melakukan evaluasi dan treatment program. Pihak yang diuntungkan dalam proyek ini adalah berbagai kalangan khususnya produsen tradisional di kota dan kabupaten Sukabumi

Target

Produsen tradisional di Kota dan Kabupaten Sukabumi

Indikator Sukses

Masyarakat Sukabumi memahami pentingnya membangun konsep perencanaan dan pembangunan usaha, munculnya inovasi baru dengan kualitas tinggi yang sebanding dengan nilai seni produk tersebut

Lokasi

Cisaat, Sukabumi

Dana yang Dibutuhkan

3 Miliar Rupiah

Durasi Proyek

Januari 2011 – Desember 2013