189 - Belajar dan Berbagi Pengetahuan di Rumah Publik

Nama Inisiator

Luthfi J Kurniawan

Organisasi

Intrans Institute

Topik

Keadilan dan kesetaraan akses terhadap media

Deskripsi Proyek

Melakukan forum-forum masyarakat melalui institusi sosial yang sudah ada di masyarakat yang kemudian diperkuat melalui pembentukan clearing house yang berfungsi melakukan sharing pengetahuan antar kelompok masyarakat, untuk membangun budaya yang partisipatif, transparan dan akuntabel.

Masalah yang Diangkat

Ketiadaan pemerataan informasi kepada masyarakat terutama masyarakat miskin, maka diperlukan sebuah upaya untuk memperluas akses masyarakat terhadap informasi yang ada agar tidak gagap dalam menjalani kehidupan sosialnya.

Solusi

Mula-mula akan melakukan forum-forum warga, penguatan institusi masyarakat yang sudah ada, pembentukan clearing house, menyiadakan bahan-bahan informasi.

Target

kelompok masyarakat yang tergabung di arisan kematian, pos yandu, arisan warga, pedagang pasar,kelompok PKK yang ada di kecamatan Lowokwaru Kota Malang

Indikator Sukses

1. adanya kelompok masyarakat yang dapat membuka ruang-ruang informasi tentang kebijakan publik

2. adanya individu yang bersedia menjadi relawan-relawan dalam

Lokasi

Malang, Jawa Timur

Dana yang Dibutuhkan

198 Juta Rupiah

Durasi Proyek

November 2011 – Desember 2012 (14 bulan)