662 - Layanan Bantuan Hukum Online

Nama Inisiator

Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Surabaya Kantor Perwakilan Malang

Organisasi

Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Surabaya Kantor Perwakilan Malang

Topik

Keadilan dan kesetaraan akses terhadap media

Deskripsi Proyek

Proyek ini dijalankan dengan memanfaatkan jaringan internet yang berfungsi sebagai jembatan informasi awal atas masalah hukum yang dialami oleh masyarakat, khususnya di Malang Raya.

Masalah yang Diangkat

1. Keterbatasan waktu bagi masyarakat untuk datang ke Lembaga Bantuan Hukum.
2. Kurangannya informasi tentang hak-hak hukum masyarakat dalam memperoleh akses keadilan.

Solusi

1. Penyediaan perangkat penunjang
2. Public campagne tentang program layanan melalui media lokal (cetak maupun online)
3. Menjalankan program layanan bantuan hukum dengan managemen layanan yang tersedia.

Yang diuntungkan:
Penerima manfaat dari proyek ini adalah masyarakat malang raya secara khusus dan masyarakat umum.

Target

1. Penyediaan perangkat penunjang 2. Public campagne tentang program layanan melalui media lokal (cetak maupun online) 3. Menjalankan program layanan bantuan hukum dengan managemen layanan yang tersedia.

Indikator Sukses

1. Adanya website layanan bantuan hukum online.
2. Terbentuknya tata kelola dan manajemen layanan bantuan hukum online
3. Adanya respon masyarakat terhadap layanan bantuan hukum online.
4. Adanya monitoring dan evaluasi secara berkala baik secara internal oleh penerima hibah maupun secara eksternal oleh pemberi hibah

Lokasi

PROPINSI JAWA TIMUR/MALANG RAYA

Dana yang Dibutuhkan

150 Juta Rupiah

Durasi Proyek

Januari – Juli 2012 (6 bulan untuk penyediaan penunjang dan public campagne) hingga seterusnya.