194 - MENANGKAP CAHAYA

Nama Inisiator

LALA MARYANI

Bidang Seni

seni_pertunjukan

Pengalaman

Pertunjukan Teater Anak " Bumi Bertasbih " (2016) - Pertunjukan Drama Musikal "CAHAYAMU"(2017)- Oratorium Pelangi dimayang sunda (2015)

Contoh Karya

P1011984.JPG

Kategori Proyek

lintasgenerasi

Deskripsi Proyek

Ketika kegelapan hadir maka cahaya akan dicari, perdagangan anak dimana mana, ekploitasi semakin merajalela. harapan jauh dari kenyataan yang sebenarnya, hak mereka telah dirampas masa depan semakin kelam.

Latar Belakang Proyek

memberikan pengertian dan mempertahankan hak anak dalam kehidupan bersosial. memberikan waktu dan juga peluang bagi anak dalam mengekspresikan diri melalui seni, mengajak bermain dengan sebuah pemahaman dan imajinasi serta mengarahkan pada kegiatan yang positif.

Masalah yang Diangkat

dilatar belakangi oleh sanggar yang saya pimpin merupakan pelatihan tari dan teater terhadap anak anak mulai dari usia 5 tahun sampai dengan 18 tahun, yang didasari oleh pelatihan olah vokal, olah sukma, olah tubuh dan akting, mewujudkan anak multi talenta dan peka terhadap fenomena lingkungan sekitar. Kami butuh ruang ekpresi berupa panggung pertunjukan untuk sebuah pementasan hasil dari proses latihan.

Indikator Sukses

menghadirkan seribu penonton anak anak

Dana yang Dibutuhkan

Rp.45 Juta

Durasi Proyek

3 bulan