310 - Rukmini

Nama Inisiator

Tri Lucky Novita Sari

Bidang Seni

seni_pertunjukan

Pengalaman

5 tahun

Contoh Karya

30 Jan 2016 copy.jpg

Kategori Proyek

riset_kajian_kuratorial

Deskripsi Proyek

Melakukan pengumpulan data tentang perjuangan Rukmini, tokoh perempuan wayang yang dikenal sebagai istri Kresna. Mencoba mengangkat cerita tentang kehidupan rukmini ke atas pentas yang bersumber dari cerita relief candi Penataran Kab. Blitar.

Latar Belakang Proyek

Melihat pergerakan perempuan zaman sekarang yang memang sudah bisa di katakan merdeka untuk memilih apa yang mereka inginkan. Seperti sudah tidak membutuhkan yang namanya perjuangan hak.

Masalah yang Diangkat

Ingin membuktikan bahwa pergerakan perempuan sudah ada sejak zaman kerajaan. Dengan adanya Rukmini yang berani menentang keputusan keluarga nya dalam hal perjodohan.

Indikator Sukses

Berhasil jika dapat menemukan data tentang Rukmini. Membuktikan bahwa pergerakan wanita sudah dimulai sejak zaman kerajaan. Serta dapat menghadirkan sebuah pertunjukan tentang siapa tokoh Rukmini dan apa yang di perjuangakn dan di dapatkan.

Dana yang Dibutuhkan

Rp.65 Juta

Durasi Proyek

5 bulan