091 - Kenali Bahaya Triad KRR (seksualitas, Napza dan HIV) Lewat Ponselmu

Nama Inisiator

Desy Ika Yutrisnawati

Organisasi

Lentera Merapi

Deskripsi Proyek

Proyek ini bertujuan untuk memberikan “peyuluhan” akan bahaya seks bebas, bahaya narkoba, dan bahaya HIV

Tipe Konten

Pembuatan aplikasi untuk smart phone (Android,BB,windows,iphone)

Masalah yang Diangkat

Banyaknya infeksi menular seksual dan penyalahgunaan narkoba di sekitar lingkungan kami.

Solusi

Sebelumnya kami memberikan penyuluhan-penyuluhan, memberikan leaflet, brosur-brosur kepada masyarakat, selain itu kami menggunakan radio komunitas, facebook, dan sosial media lain untuk penyampaian penyulahan terkait Tiad KRR.

Strategi Distribusi

Dengan penyuluhan-penyuluhan dan menggunakan brosur-brosur.
Jika pengguna menggunakan smart phoe aplikasi ini bisa digunakan secara opimal.

Target Pengguna / Penerima Manfaat

Remaja usia 10-25 tahun

Kuantitas Output Konten

NA

Indikator Sukses

Piranti lunak ini digunakan oleh warga sekitar kami kurang lebih 1000 orang dalam 5 bulan.

Lokasi

Sleman, Yogyakarta

Dana yang Dibutuhkan

Rp. 350 Juta

Durasi Proyek

9 Bulan