106 - Pemantau dan Pelaporan Penebangan, Perambahan Hutan Secara Illegal Berbasis SMS Gateway

Nama Inisiator

Zubaidi

Organisasi

NA

Deskripsi Proyek

Pemantau dan pelaporan, perambahan hutan secara illegal berbasis sms gateway adalah cara untuk mengajak setiap lapisan masyarakat untuk ikut berperan dalam memantau, mengawasi dan juga melaporkan setiap kegiatan penebangan, perambahan hutan secara illegal dengan menggunakan pesan singkat sms dari perangkat sellulernya. Dengan adanya system ini akan membuat masyarakat ikut terlibat dalam menjaga dan melindungi hutan, untuk keberlansungan dan kelestarian hutan.

Tipe Konten

SMS Gateway

Masalah yang Diangkat

Pemantau dan pelaporan, perambahan hutan secara illegal berbasis sms gateway adalah cara untuk mengajak setiap lapisan masyarakat untuk ikut berperan dalam memantau, mengawasi dan juga melaporkan setiap kegiatan penebangan, perambahan hutan secara illegal dengan menggunakan pesan singkat sms dari perangkat sellulernya. Dengan adanya sistem ini akan membuat masyarakat ikut terlibat dalam menjaga dan melindungi hutan, untuk keberlansungan dan kelestarian hutan.

Solusi

Dengan adanya Pemantau dan Pelaporan Penebangan, Perambahan Hutan Secara Illegal Berbasis SMS Gateway dapat memudahkan masyarakat untuk menyampaikan laporan

Strategi Distribusi

1. Melakukan sosialisasi
2. Memasang spanduk
3. Mencetak stiker
4. Talk show dengan radio
5. Website
6. Facebook
7. Google Plus
8. Twitter

Melakukan sosialisasi kepada masyarakat melalui kelompok-kelompok petani dan juga perkebunan sudah ada.

Target Pengguna / Penerima Manfaat

Masyarakat umum, pemerintah, LSM dan NGO

Kuantitas Output Konten

NA

Indikator Sukses

10-50 Orang dalam 1 bulan

Lokasi

Lr. Rambung, Aceh

Dana yang Dibutuhkan

Rp. 500 Juta

Durasi Proyek

12 Bulan