Next Generation Media Watch Literacy
Wikimedia Indonesia
Instruksi untuk mengisi laporan penerimaan hibah
Wikimedia Indonesia mengharuskan seluruh penerima hibah melaporkan kegiatan mereka dalam bentuk laporan naratif dan laporan keuangan berdasarkan Perjanjian Penerima Hibah Cipta Media Bersama yang telah disepakati kedua belah pihak. Laporan naratif disarankan dalam bentuk lima hingga tujuh halaman.
Laporan dapat dikirimkan melalui surel atau dokumen asli
Penerima hibah : MUHAMMAD IQBAL TAWAKAL (NEXT GENERATION)
Periode Laporan : 1 Februari 2013 - 10 Agustus 2013
Proyek : Video Game Watch & Literacy
Tertanda: Lokasi dan tanggal:
Bandung, …………………….
M Iqbal Tawakal